Let's Explore IT !

Kata mbah Bardolo, IT tidak hanya teknik.. IT tidak hanya sains..
Tetapi IT adalah juga seni, humanisme dan cinta....

Wednesday 20 May 2015

[Kuliah Web Dasar] Download Materi

Website atau lazim disingkat web adalah halaman informasi yang disediakan melalui jalur internet sehingga bisa diakses di seluruh dunia selama terkoneksi dengan jaringan internet. Sementara internet sebagai sebuah jalur komunikasi, merupakan jaringan global yang menghubungkan suatu network dengan network lainya di seluruh dunia. Internet memiliki aturan yang disebut dengan protocol, yaitu TCP/IP sebagai  penghubung antara jaringan-jaringan yang beragam di seluruh dunia untuk dapat berkomunikasi.

Berikut ini adalah materi-materi dalam kuliah Pengembangan web dasar :
  1. Konsep Dasar Pemrograman Web
  2. Pengenalan HTML
  3. Mengelola Layout dengan CSS
  4. CSS Background
  5. Java Script untuk Pemrograman Dinamis
  6. Proyek Pengembangan Web  Dasar




2 comments:

Andia said...

Saya coba baca om, kalo html emang sulit bagi saya agak ribet hehehe, tpi info ini nambah pengetahuan saya

vimax said...


Thanks for sharing nice blog and article.

Post a Comment

Silakan masukkan komentar Anda... Bebas kok :-)

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Hot Sonakshi Sinha, Car Price in India